PERSEMBAHAN MEDALI DALAM KEJUARAAN PEKAN PARALYMPIC DAERAH (PEPARDA) DI SIDOARJO TAHUN 2022
Muh. Fariz Fauzy, siswa SLBN Banjarsari Wetan Kab. Madiun mempersembahkan medali perunggu cabang tolak peluru
Empat atlet SLB Negeri Banjarsari Wetan mengikuti kejuaraan Pekan Paralympic Daerah (Peparda) Jawa Timur Tahun 2022 di Mojokerto, diantaranya adalah Muh. fariz Fauzy (cabor tolak peluru), Mayang Duwitasari (cabor athletik), Wulan Dini Amy Dhana (athletik) dan Yusuf Rachmad Nuryadin (cabor tenis meja). Mereka mewakili kontingen dari Kabupaten Madiun kelompok usia pelajar (usia maksimal 17 th).
Pemberangkatan kontingen Peparda Kabupaten Madiun oleh Bapak Wakil Bupati – H. Hari Wuraynto (14/11)
Pekan Paralimpyc Daerah (Peparda) adalah suatu ajang pembuktian bahwa penyandang disabilitas juga memiliki hak untuk berkompetisi dengan memiliki tekad dan semangat yang membara serta menjunjung sikap sportifitas yang tinggi. Oleh karenanya, banyak pihak-pihak yang terkait memberikan perhatiannya kepada para atlit dan official yang akan bertanding. Hal itu yang dilakukan oleh Bapak H. Hari Wuryanto (Wakil Bupati Madiun) dengan menyempatkan hadir dalam pemberangkatan kontingen peparda Kabupaten Madiun ke Sidoarjo.
Berbagai jenis cabor yang diikuti oleh siswa-siswi dari SLBN Banjarsari Wetan
Alhamdulillah, pencapaian terbaik salah satu siswa dari SLBN Banjarsari Wetan adalah mendapatkan medali perunggu pada cabang tolak peluru. Semoga ini menjadikan pengalaman bagi semua atlit khususnya dari SLBN Banjarsari Wetan untuk kedepannya dapat meraih prestasi yang lebih baik lagi.
Dalam upaya menumbuhkan karakter, empati, dan semangat kebersamaan di lingkungan pendidikan, SMKN 1 Geger menjalin kerja sama dengan SLBN Banjarsari Wetan dalam sebuah kegiatan bertema “Kolaborasi Inklusif: Menguatkan Nilai Sosial dan Emosional antara SMKN 1 Geger dan… Read More
Keluarga besar SLB Negeri Banjarsari Wetan berkumpul dengan penuh suka cita untuk memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW di ruangan asrama lama sekolah. Ruangan telah disiapkan bapak/ibu guru dengan menggantungkan makanan ringan (snack) untuk diambil peserta didik setelah melantunkan shalawat… Read More
Cimory Dairyland Farm Theme Park Prigen adalah sebuah wahana seru dengan destinasi lengkap: edukatif dan interaktif yang menghadirkan pengalaman peternakan, proses susu, hiburan, dan spot foto yang bagus. Untuk mendukung proses pembelajaran yang bermakna dan kontekstual, SLB Negeri… Read More
Semangat Berkurban, Semangat Belajar & Berbagi merupakan tema yang mengajak kita untuk menjadikan momentum kurban tidak hanya sebagai ibadah ritual, tetapi juga sebagai titik tolak untuk meningkatkan kualitas diri dan kepedulian sosial. Dengan semangat berkurban, diharapkan hadir rasa pengorbanan dan… Read More
FLS3N (yang dulunya FLS2N) adalah Festival Lomba Seni dan Sastra Siswa Nasional yang memberikan kesempatan bagi peserta didik untuk menggali, mengasah, dan mengekspresikan bakat seni yang dimiliki. Kegiatan ini berfungsi sebagai sarana strategis untuk menumbuhkan kecintaan terhadap seni… Read More
Leave a Comment
Posted: 26 December 2022 by admin
PERSEMBAHAN MEDALI DALAM KEJUARAAN PEKAN PARALYMPIC DAERAH (PEPARDA) DI SIDOARJO TAHUN 2022
Empat atlet SLB Negeri Banjarsari Wetan mengikuti kejuaraan Pekan Paralympic Daerah (Peparda) Jawa Timur Tahun 2022 di Mojokerto, diantaranya adalah Muh. fariz Fauzy (cabor tolak peluru), Mayang Duwitasari (cabor athletik), Wulan Dini Amy Dhana (athletik) dan Yusuf Rachmad Nuryadin (cabor tenis meja). Mereka mewakili kontingen dari Kabupaten Madiun kelompok usia pelajar (usia maksimal 17 th).
Pekan Paralimpyc Daerah (Peparda) adalah suatu ajang pembuktian bahwa penyandang disabilitas juga memiliki hak untuk berkompetisi dengan memiliki tekad dan semangat yang membara serta menjunjung sikap sportifitas yang tinggi. Oleh karenanya, banyak pihak-pihak yang terkait memberikan perhatiannya kepada para atlit dan official yang akan bertanding. Hal itu yang dilakukan oleh Bapak H. Hari Wuryanto (Wakil Bupati Madiun) dengan menyempatkan hadir dalam pemberangkatan kontingen peparda Kabupaten Madiun ke Sidoarjo.
Alhamdulillah, pencapaian terbaik salah satu siswa dari SLBN Banjarsari Wetan adalah mendapatkan medali perunggu pada cabang tolak peluru. Semoga ini menjadikan pengalaman bagi semua atlit khususnya dari SLBN Banjarsari Wetan untuk kedepannya dapat meraih prestasi yang lebih baik lagi.
Category: BERITA, KEGIATAN Tags: dindik.jatimprov.go.id, kemdikbud.go.id
BERITA TERBARU
KEGIATAN TERBARU
ARTIKEL
GALERY
LINK
ARTIKEL PELAJARAN
31 Oct 2025
Dalam upaya menumbuhkan karakter, empati, dan semangat kebersamaan di lingkungan pendidikan, SMKN 1 Geger menjalin kerja sama dengan SLBN Banjarsari Wetan dalam sebuah kegiatan bertema “Kolaborasi Inklusif: Menguatkan Nilai Sosial dan Emosional antara SMKN 1 Geger dan… Read More
4 Sep 2025
Keluarga besar SLB Negeri Banjarsari Wetan berkumpul dengan penuh suka cita untuk memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW di ruangan asrama lama sekolah. Ruangan telah disiapkan bapak/ibu guru dengan menggantungkan makanan ringan (snack) untuk diambil peserta didik setelah melantunkan shalawat… Read More
24 Jun 2025
Cimory Dairyland Farm Theme Park Prigen adalah sebuah wahana seru dengan destinasi lengkap: edukatif dan interaktif yang menghadirkan pengalaman peternakan, proses susu, hiburan, dan spot foto yang bagus. Untuk mendukung proses pembelajaran yang bermakna dan kontekstual, SLB Negeri… Read More
23 Jun 2025
Semangat Berkurban, Semangat Belajar & Berbagi merupakan tema yang mengajak kita untuk menjadikan momentum kurban tidak hanya sebagai ibadah ritual, tetapi juga sebagai titik tolak untuk meningkatkan kualitas diri dan kepedulian sosial. Dengan semangat berkurban, diharapkan hadir rasa pengorbanan dan… Read More
5 May 2025
FLS3N (yang dulunya FLS2N) adalah Festival Lomba Seni dan Sastra Siswa Nasional yang memberikan kesempatan bagi peserta didik untuk menggali, mengasah, dan mengekspresikan bakat seni yang dimiliki. Kegiatan ini berfungsi sebagai sarana strategis untuk menumbuhkan kecintaan terhadap seni… Read More